Lapis Merah Putih

Lapis Merah Putih


Kue lapis ini menggunakan susu cair sebagai pengganti santan. Lapisan merahnya dibuat dari campuran selai stroberi. Harumnya aroma stroberi dan citarasa manis dengan sedikit letupan asam segar sangat pas berpadu dengan lapisan putih dari susu. Ekstra kesabaran dibutuhkan karena dibuatnya selapis demi selapis. Tapi, penampilan dan rasanya tidak mengecewakan, kok.

Bahan Makanan

  • 200 gr Tepung Terigu Segitiga Biru
  • 75 gr Tepung Tapioka
  • 200 gr Gula Pasir
  • 1/8 sdt Garam
  • 1/8 sdt Vanilla
  • 700 ml Susu Indomilk Full Cream
  • 1 butir Telur Ayam, kocok lepas
  • 1/4 sdt Bahan Pewarna, Merah khusus makanan, tambahkan sedikit air panas untuk melarutkan
  • 5 sdm Selai Stroberi
  • 1 kotak Buah Strawberry
  • Produk Terkait

     Indomilk

    Indomilk

     Segitiga Biru

    Segitiga Biru

    Petunjuk

    Cara membuat:

    • Campur Tepung Terigu Segitiga Biru, tepung tapioka, gula, garam, dan vanili bubuk, aduk hingga rata.
    • Tambahkan Susu UHT Indomilk Full Cream sedikit demi sedikit sambil aduk-aduk hingga tercampur rata hingga adonan tidak menggumpal.
    • Tambahkan telur, aduk kembali hingga rata.
    • Bagi adonan jadi dua bagian, tambahkan pewarna merah dan selai stroberi pada salah satu bagian, aduk-aduk hingga tercampur rata. Satu bagian lagi biarkan berwarna putih.
    • Tuang 2 sendok sayur (150 ml) adonan merah ke loyang ukuran 22 x 10 x 5 cm yang sudah dioles minyak dan dialasi plastik. Kukus selama 5 menit. Tambahkan 2 sendok sayur adonan merah diatasnya, kukus lagi selama 5 menit. Lakukan hal yang sama hingga adonan habis.
    • Terakhir, kukus selama 20 menit hingga semuanya matang sempurna. Angkat, biarkan dingin.
    • Potong-potong, hiasi dengan bahan hiasan.
    • Sajikan.

    Untuk 26 potong
    Tingkat kesulitan: Perlu perhatian ekstra


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Soto Betawi
    08-October-2018

    Soto Betawi

    Rebus daging dalam air bersama daun salam, lengkuas, dan serai, hingga daging em

    Crunchy Sun Marie Ice Cream
    09-May-2018

    Crunchy Sun Marie Ice Cream

    Campur Biskuit Sun Marie dengan Susu UHT Full Cream Indomilk. Sisihkan. Saus

    Puding Kelapa Muda
    31-August-2018

    Puding Kelapa Muda

    Hiasan: 100 gr Nata De Coco, tanpa airnya 1 lembar Daun Pandan, potong-potong

    Sate Stroberi Marshmallow
    18-March-2015

    Sate Stroberi Marshmallow

    Tusuk buah strawberry dan marshmallow secara berselang-seling.Bakar hingga marsh

    Banana Split
    04-June-2018

    Banana Split

    Potong 1 buah pisang memanjang 2 bagian. Letakkan pada wadah saji panjang. Le

    Pangsit Isi Nanas
    01-July-2014

    Pangsit Isi Nanas

    Masak nanas, Indofood Freiss Jeruk, garam, air , maizena dan kayu manis hingga

    Puding Roti
    04-June-2014

    Puding Roti

    Sobek-sobek roti tawar sesuai selera menjadi beberapa bagian. Rendam dalam sus

    Es Buah Susu
    10-July-2018

    Es Buah Susu

    Siapkan gelas saji, tuang Sirop Freiss Rasa Melon di dasar gelas. Tuang perla

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Ayam Panggang Citrus
    16-March-2015

    Ayam Panggang Citrus

    Panaskan oven pada suhu 200°Celcius. Bubuhi ayam dengan paprika bubuk, ga

    Spicy Aglio Olio
    17-June-2014

    Spicy Aglio Olio

    Udang Pedas: Campurkan semua bahan, aduk merata pada udang kupas. Panaskan wa

    Pastel Tutup
    25-May-2015

    Pastel Tutup

    Kentang Tumbuk: Haluskan kentang kukus, campur dengan susu bubuk Indomilk, but

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.