Ayam Panggang Saus Jeruk

Ayam Panggang Saus Jeruk


Bahan Makanan

  • 4 siung Bawang Putih, bumbu yg dihaluskan
  • 1 sdt Garam, bumbu yg dihaluskan
  • 1 sdt Gula Pasir, bumbu yg dihaluskan
  • 5 siung Bawang Merah, bumbu yg dihaluskan
  • 2 sdm Air Jeruk Nipis
  • 3 lembar Daun Jeruk
  • 1 cm Lengkuas, dimemarkan
  • 1 cm Jahe, bumbu yg dihaluskan
  • 3 buah Cabai Merah Besar, bumbu yg dihaluskan
  • 1 Kilogram Daging Ayam
  • 2 sdm Happy Soya Oil
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Potong ayam menjadi 8 bagian, sisihkan.
    2. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu yang sudah dihaluskan, serai, daun jeruk, dan lengkuas sampai harum. Angkat.
    3. Siapkan pinggan tahan panas, lumuri daging ayam dengan bumbu tumis, siram dengan air jeruk nipis. Tutupi dengan alumunium foil.
    4. Panggang selama 1 jam. Angkat.
    5. Sajikan ayam panggang beserta saus jeruknya.

    Info Nutrisi

    Daging ayam kaya kandungan triptofan, yaitu asam amino esensial yang berperan menjaga kadar serotonin dalam otak, sekaligus membantu meningkatkan kualitas tidur. Serotonin juga bertugas sebagai antridepresan.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Ayam Siram Saus Asam Manis
    18-June-2014

    Ayam Siram Saus Asam Manis

    Tumis bawang bombai dengan minyak Happy Salad Oil serta bawang putih hingga ha

    Bakmoy Ayam
    19-January-2017

    Bakmoy Ayam

    Cuci bersih daging dada ayam. Potong ukuran 2x2 cm. Sisihkan. Panaskan minyak

    Ayam Rebus Selada Air
    05-August-2014

    Ayam Rebus Selada Air

    Lumuri daging fillet ayam dengan bawang putih dan jahe halus hingga rata. Masukk

    Sup Shanghai
    16-February-2015

    Sup Shanghai

    Baso Ayam: Campur semua bahan baso ayam (kecuali air), aduk hingga rata. Bentuk

    Ayam Kremes Ala Yogyakarta
    20-March-2015

    Ayam Kremes Ala Yogyakarta

    Siapkan wajan, lalu tata daun salam, lengkuas, serai, bumbu halus, dan bumbu r

    Ayam Pop
    20-April-2016

    Ayam Pop

    Masukkan ayam, air kelapa, daun salam, daun jeruk, jahe, lengkuas, serai, gara

    Ayam Pandan Istimewa
    12-December-2014

    Ayam Pandan Istimewa

    Cuci bersih daging ayam, lalu potong ukuran 3x3x1 cm. Lumuri dengan air jeruk

    Roti Jala Rasa Bawang dengan Ayam Cabai Bumbu Kuning
    08-July-2014

    Roti Jala Rasa Bawang dengan Ayam Cabai Bumbu Kuning

    Cara Membuat Roti Jala: Campur semua bahan kemudian aduk hingga semua tercamp

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Sambal Roa Khas Manado
    28-December-2016

    Sambal Roa Khas Manado

    Kelupas kulit roa, dan pisahkan durinya. Hancurkan daging ikan roa dengan meng

    Kue Lekker Lumer
    09-October-2020

    Kue Lekker Lumer

      Cara Pembuatan : Dalam wadah campur Susu bubuk Full Cream Indomilk, t

    Pisang Molen Keju
    05-June-2014

    Pisang Molen Keju

    Ayak bersamaan: tepung terigu, gula halus, baking powder di sebuah wadah kerin

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.