Bakso Bakar Malang

Bakso Bakar Malang


Bahan Makanan

  • 500 grams Daging Sapi Giling
  • 5 siung Bawang Putih, dihaluskan untuk bumbu bakso bakar
  • 1 butir Telur Ayam
  • 1000 mililiter Air
  • 1 sdm Garam
  • 1/2 sdt Bumbu Penyedap indofood Rasa Ayam Kampung, untuk bumbu bakso bakar
  • 3 sdm Royal Palmia, dicairkan untuk bahan olesan
  • 3 sdm Kecap Manis , bahan olesan
  • 100 grams Tepung Kanji
  • Produk Terkait

     Royal Palmia Margarine

    Royal Palmia Margarine

     Bumbu Kaldu Indofood

    Bumbu Kaldu Indofood

    Petunjuk

    1. Haluskan daging sapi giling, telur dan bumbu dengan food processor.
    2. Tambahkan tepung kanji sedikit demi sedikit sambil diaduk rata
    3. Tuang seluruh adonan ke dalam loyang.
    4. Panaskan air di dalam panci.
    5. Ambil satu sendok makan adonan, bulatkan.
    6. Masukkan ke dalam air yang sudah mendidih.
    7. Tunggu sampai bakso matang dan terapung.
    8. Angkat dan tiriskan. Lakukan hingga adonan habis.
    9. Tusuk beberapa bakso dengan tusuk sate.
    10. Bakar bakso di atas bara api sambil dioles dengan bahan olesan.
    11. Bakar hingga kecokelatan, angkat. Sajikan.

    Info Nutrisi

    Karena bahan utamanya adalah daging sapi, maka bakso merupakan sumber protein dengan susunan asam amino yang lengkap. Selain itu, bakso buatan sendiri juga dijamin lebih sehat karena tidak memakai bahan pengawet dan bahan aditif lainnya.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Bola-bola Choco Fiesta
    10-April-2018

    Bola-bola Choco Fiesta

    Adonan kulit: Kocok Royal Palmia Margarin dan gula bubuk hingga rata, tambahka

    Terik Daging Telur
    08-June-2016

    Terik Daging Telur

    Potong-potong daging sapi, lalu sisihkan. Panaskan minyak kedelai Happy Soya

    Brownies Classic Lays
    19-March-2018

    Brownies Classic Lays

    Lelehkan Royal Palmia Butter Margarine, chocolate chips dan gula pasir. Angkat

    Cake Pastry Isi Custard
    14-March-2018

    Cake Pastry Isi Custard

    Potong  puff pastry persegi panjang dengan ukuran 12x32 cm sebanyak 2 bua

    Lumpur Ubi Ungu Keju
    05-August-2014

    Lumpur Ubi Ungu Keju

    Blender ubi ungu, telur, dan gula pasir,garam. dan sebagian santan. Pindahkan

    Puding Karamel
    08-August-2018

    Puding Karamel

    Siapkan pinggang-pinggang kecil tahan panas. Olesi tipis dengan margarin. Sisi

    Bongko Mento
    09-April-2018

    Bongko Mento

    Isi: Panaskan Minyak Bimoli Spesial tumis bawang putih, kemiri halus, lengkuas

    Jamur Enoki Bombay Goreng
    19-February-2018

    Jamur Enoki Bombay Goreng

    Campur jamur enoki dan irisan bawang bombay, taburi dengan campuran tepung, ad

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Seafood Skewer
    13-December-2016

    Seafood Skewer

    Kupas udang dan sisakan ekornya, cuci bersih, tiriskan. Potong-potong fillet k

    Hawaiian Pizza
    11-December-2014

    Hawaiian Pizza

    Adonan dasar pizza: Alasi meja dengan selembar plastik, kemudian tuangkan tepung

    Loukoumades Choco Granola
    09-October-2020

    Loukoumades Choco Granola

      Cara Pembuatan : Loukoumendes Hangatkan Susu UHT Indomilk Plain, cam

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.