Biji Salak

Biji Salak


Bahan Makanan

  • 2 liter Air, yang panas
  • 250 grams Gula Jawa, disisir halus
  • 3 sdm Tepung Maizena, dilarutkan dengan 50 ml air
  • 200 mililiter Santan Kental, rebus dengan 1/4 sdt garam
  • 100 grams Tepung Kanji
  • 1 sdm Susu Kental Manis Indomilk Plain
  • Petunjuk

    1. Campur ubi kukus halus dengan tepung kanji. Bentuk bulat-bulat kecil.
    2. Masukkan bola-bola ubi dalam air panas di dalam panci.
    3. Masak bersama gula merah, garam, dan daun pandan sampai bola-bola ubi mengapung dan matang.
    4. Masukkan larutan tepung maizena dan susu kental manis Indomilk kemudian aduk rata sampai mengental. Angkat.
    5. Sajikan bersama santan kental.

    Info Nutrisi

    Ubi jalar yang dagingnya berwana kuning jingga menunjukkan kandungan zat antioksidan betakaroten yang berlimpah. Betakaroten ini di dalam tubuh akan dikonversi menjadi vitamin A yang dibutuhkan untuk menjaga kesehatan mata.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Noir Chocolate Cake
    23-August-2019

    Noir Chocolate Cake

    Chocolate Cake: Kocok mentega dan gula halus hingga lembut, masukkan telur, k

    Ayam Rebus Selada Air
    05-August-2014

    Ayam Rebus Selada Air

    Lumuri daging fillet ayam dengan bawang putih dan jahe halus hingga rata. Masukk

    Udang Goreng Masak Mede
    28-January-2015

    Udang Goreng Masak Mede

    Kerat bagian punggung udang, lalu cuci bersih. Kemudian, lumuri udang dengan b

    Mi Kuah Vietnam
    15-February-2018

    Mi Kuah Vietnam

    Letakkan bawang bombay dan jahe pada loyang. Olesi minyak. Panggang dalam oven

    Tumis Bulgogi Ala Korea
    28-March-2014

    Tumis Bulgogi Ala Korea

    Campur irisan daging sapi, kecap manis, kecap asin, garam, dan merica bubuk. A

    Dori Katsu Saus Keju
    01-July-2014

    Dori Katsu Saus Keju

    Bersihkan ikan dori, lumuri dengan jeruk nipis atau cuka dan garam untuk mengh

    Tumis Teri Daun Pepaya
    22-March-2014

    Tumis Teri Daun Pepaya

    Rebus daun pepaya hingga empuk, lalu angkat dan tiriskanPanaskan minyak goreng,

    Fu Yung Hai Hoki
    16-February-2015

    Fu Yung Hai Hoki

    Kocok lepas telur, campurkan dengan bahan lainnya (kecuali minyak goreng), adu

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Tahu Tempe Ungkep Kalasan
    08-July-2015

    Tahu Tempe Ungkep Kalasan

    Ungkep: Siapkan panci, lalu masukkan tahu, tempe, bumbu halus, bumbu penyedap

    Bubur Manado
    11-August-2015

    Bubur Manado

    Masak air hingga mendidih dan masukkan beras bersama daun salam.Setelah setengah

    Kue Semprit Inti Gandum
    11-June-2018

    Kue Semprit Inti Gandum

    Siapkan kepingan Biskuit Inti Gandum yang sudah disisihkan isianya.  Pros

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.