Nasi Panggang Ayam Krispi

Nasi Panggang Ayam Krispi


Gurihnya nasi, ayam panggang, dan taburan daging asap, pasti akan membuat anak-anak semangat menyantapnya.

Bahan Makanan

  • 4 buah Fillet ayam, bagian paha
  • 2 sdm Butter Margarine Royal Palmia
  • 3 siung Bawang Putih, cincang halus
  • 250 gram Beras
  • 150 gram Wortel, potong dadu
  • 700 ml Air
  • 1 sdt Bumbu Penyedap indofood Rasa Ayam Kampung
  • 2 sdm Mayonnaise
  • 2 lembar Daging Asap, (Smoked Beef), potong kotak 2 cm, tumis
  • 1 sdt Garam
  • 1 sdt Merica
  • 2 siung Bawang Putih
  • 1 sdm Minyak Goreng Bimoli
  • Produk Terkait

     Bimoli

    Bimoli

     Royal Palmia Margarine

    Royal Palmia Margarine

    Petunjuk

    1. Lumuri seluruh permukaan ayam dengan bumbu halus, simpan dalam lemari es selama 30 menit agar meresap.
    2. Panaskan wajan anti lengket, masak ayam hingga semua sisinya berwarna kecokelatan. Angkat. Sisihkan.
    3. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, tumis bawang putih hingga harum, masukkan beras dan wortel, aduk-aduk hingga beras agak kering.
    4. Tuangi air, Bumbu Penyedap Indofood rasa Ayam Kampung, dan mayones. Masak hingga air habis. Angkat.
    5. Tuang ke dalam pinggan tahan panas yang sudah diolesi margarin. Ratakan.
    6. Letakkan ayam di atas nasi. Tutup aluminium foil. Panggang dalam oven panas suhu 180°C selama 35 menit, hingga nasi dan ayam matang. Buka aluminium foil, panggang kembali selama 10 menit agar ayam menjadi krispi. Angkat.
    7. Sajikan hangat.

    Bumbu ayam, haluskan:

    1 sdt Garam

    1 sdt Merica

    2 siung Bawang Putih

    1 sdm Minyak Bimoli Klasik

    Untuk 4 porsi

    Tingkat kesulitan: Mudah


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Tumis Okra
    24-July-2017

    Tumis Okra

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil. Tumis bawang putih, cabai merah, dan d

    Rujak Kangkung
    22-March-2017

    Rujak Kangkung

    Rebus kangkung sebentar (usahakan jangan sampai layu), angkat. Sisihkan.Haluskan

    Mi Yamin Ayam Rica
    07-March-2018

    Mi Yamin Ayam Rica

    Topping Rica: Panaskan Minyak Bimoli Spesial, tumis bawang putih hingga harum.

    Tahu Mi Campur Lamongan
    17-July-2014

    Tahu Mi Campur Lamongan

    Kuah : Rebus air, daging iga, salam, serai lengkuas, dan jahe hingga daging emp

    Tahu Telur Merapi
    20-March-2014

    Tahu Telur Merapi

    Saus kacang : panaskan Minyak Goreng Bimoli Spesial, alu goreng kacang tanah,

    Buncis Cah Sapi Giling
    23-March-2014

    Buncis Cah Sapi Giling

    Panaskan minyak goreng Bimoli Spesial. Tumis bawang Bombay dan cabai merah hi

    Chitato Mushroom Soup With Dori Crispy
    03-March-2018

    Chitato Mushroom Soup With Dori Crispy

    Sup: Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, tumis bawang bombay hingga layu. Masu

    Otak Otak Ikan Wortel
    10-September-2015

    Otak Otak Ikan Wortel

    Campur ikan, wortel dan semua bumbu. Aduk rata. Masukkan tepung tapioka sampa

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Roti Bakar Saus Alpukat
    03-September-2015

    Roti Bakar Saus Alpukat

    Saus alpukat: Belah alpukat menjadi dua bagian, buang biji, lalu ambil dagingn

    Ayam Renyah Siram Saus Keju
    07-December-2016

    Ayam Renyah Siram Saus Keju

    Potong ayam menjadi 8 bagian. Cuci, sisihkan. Siapkan wadah. Campur ayam, baw

    Sup Krim Brokoli Keju
    27-April-2016

    Sup Krim Brokoli Keju

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang bombai sampai harum. Mas

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.