Omelet Jamur Tomat

Omelet Jamur Tomat


Besok hari yang sibuk? Jangan lupa kalau gizi keluarga juga harus terpenuhi dimulai dari sarapannya. Omelet jamur tomat ini cocok disajikan sebagai menu sarapan saat banyak pekerjaan menunggu di kantor. Selain penyajiannya cepat, omelet ini juga menu yang sehat lengkap dengan sayurannya.

Bahan Makanan

  • 2 batang Daun Bawang, iris tips
  • 2 buah Tomat, buang biji & potong dadu
  • 4 butir Telur Ayam
  • 3 sdm Happy Soya Oil
  • 150 grams Jamur Tiram, Cincang Kasar
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Campur telur dan bahan lain, kecuali minyak kedelai Happy Soya Oil, dalam mangkuk, kocok rata.
    2. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tuang kocokan telur, goreng sampai matang.
    3. Angkat dan siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Telur merupakan salah satu bahan sumber protein yang paling mudah diperoleh sehari-hari. Jika ingin mengurangi konsumsi kolesterol, gunakan telur rendah kolesterol yang kini banyak dijual di pasar swalayan.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Dadar Gulung Enten-enten
    13-March-2015

    Dadar Gulung Enten-enten

    Kulit: Kocok lepas telur, tambahkan tepung terigu Segitiga Biru dan santan enc

    Kue Cubit Green Tea
    27-November-2015

    Kue Cubit Green Tea

    Campur tepung terigu Bogasari Segitiga Biru, green tea bubuk, baking powder, d

    Nastar Keju
    02-May-2018

    Nastar Keju

    Selai: Masak nanas dengan wajan anti lengket hingga cairannya berkurang. Masuk

    Chicken Strip
    07-October-2015

    Chicken Strip

    Potong daging ayam bentuk kotak memanjang, ukuran 2x8 cm. Siapkan wadah, camp

    Kerak Telor Betawi
    18-August-2015

    Kerak Telor Betawi

    Cuci beras ketan lalu rendam ke dalam air. Diamkan selama 2 jam, tiriskan. P

    Bakso Bakar Malang
    05-August-2015

    Bakso Bakar Malang

    Haluskan daging sapi giling, telur dan bumbu dengan food processor. Tambahkan

    Mini Pavlova
    15-December-2015

    Mini Pavlova

    Cara membuatnya: 1. Panaskan oven pada suhu 150°C. 2. Kocok putih telur dengan

    Tamagoyaki
    07-October-2015

    Tamagoyaki

    Aduk rata telur, Bumbu Penyedap Indofood rasa Ayam Kampung, garam, dan gu

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Bolu Tape Ketan Hijau
    12-January-2015

    Bolu Tape Ketan Hijau

    Kocok margarin Royal Palmia dan gula pasir halus. Masukkan tape singkong, koc

    Nasi Goreng Hijau
    03-July-2015

    Nasi Goreng Hijau

    Tumis bumbu halus menggunakan minyak kedelai Happy Soya Oil sampai harum.Masukka

    Bola-Bola Daging Sapi Bumbu Rendang
    05-September-2016

    Bola-Bola Daging Sapi Bumbu Rendang

    Bola bola Daging Sapi: Campur rata daging giling, putih telur, tepung roti, ba

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.