Pastel Kentang

Pastel Kentang


Kue pastel biasa disajikan untuk camilan sore hari atau dalam kotak makanan. Camilan ini banyak disukai karena kulitnya yang renyah dan isiannya yang gurih ketika digigit. Dipadukan dengan isian kentang, pastel ini bisa menjadi sajian alternatif saat kehabisan ide untuk menyajikan sesuatu yang berbeda bagi keluarga.

Bahan Makanan

  • 2 siung Bawang Putih
  • 2 buah Wortel
  • 350 grams Kentang, kukus,haluskan
  • 1 batang Seledri, cincang halus
  • 1 butir Telur Ayam
  • 80 mililiter Air
  • 2 sdm Minyak Kedelai
  • 3 siung Bawang Merah
  • 40 grams Margarine- Royal Palmia
  • 200 mililiter Minyak Goreng Bimoli
  • Produk Terkait

     Bimoli

    Bimoli

     Royal Palmia Margarine

    Royal Palmia Margarine

    Petunjuk

    1. Kulit: Campurkan tepung Bogasari Segitiga Biru, margarine Royal Palmia dan telur. Aduk hingga rata. Tambahkan air sedikit demi sedikit sambil terus diaduk dan diuleni sebentar saja hingga kalis. Gilas hingga tipis dan cetak bentuk bulat. Sisihkan.
    2. Isian: Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu hingga harum. Masukkan wortel dan seledri, masak sampai matang. Masukkan kentang, aduk sampai merata. Angkat.
    3. Ambil selembar adonan kulit, isi dengan bahan isian. Rekatkan sisinya dan pilin hingga rapi
    4. Panaskan minyak goreng Bimoli Spesial, goreng sampai kecokelatan. Angkat, tiriskan.
    5. Siap dihidangkan.

    Info Nutrisi

    Kandungan fosfor dan kalsium pada kentang bermanfaat dalam menjaga kesehatan tulang. Sementara, zat seng dan zat besinya memegang peranan penting dalam produksi kolagen yang dibutuhkan untuk memelihara keremajaan kulit.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Sup Bihun Kuah Ayam Udang
    25-May-2015

    Sup Bihun Kuah Ayam Udang

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang putih, bawang merah, dan

    Sop Misoa Oyong
    26-November-2017

    Sop Misoa Oyong

    Rebus ayam hingga empuk. Didihkan kembali air rebusan ayam, taburi Bumbu Raci

    Sus Kering Gurih
    22-December-2014

    Sus Kering Gurih

    Rebus air, margarin Royal Palmia, dan kaldu sampai mendidih. Masukkan tepung

    Hawaiian Pizza
    11-December-2014

    Hawaiian Pizza

    Adonan dasar pizza: Alasi meja dengan selembar plastik, kemudian tuangkan tepung

    Nila Goreng Kremes Sambal Mangga
    19-January-2017

    Nila Goreng Kremes Sambal Mangga

    Siangi ikan nila, cuci bersih, tiriskan. Campur bawang putih, ketumbar bubuk,

    Gulai Cumi Gendut
    20-March-2015

    Gulai Cumi Gendut

    Isi: Kocok telur bersama garam dan merica bubuk hingga tercampur rata. Masukka

    Mie Ramen Pedas
    19-October-2016

    Mie Ramen Pedas

    Kuah Pedas: Panaskan minyak kedelai Happy Soya oil, tumis bawang putih dan baw

    Zuppa Soup
    23-March-2014

    Zuppa Soup

    Bahan Pastry :  Campur terigu Cakra Kembar, garam, dan mentega tawar, ma

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Roti Kentang Mini
    14-October-2014

    Roti Kentang Mini

    Aduk tepung terigu, ragi instant, gula pasir, kentang kukus yang sudah dihaluska

    Sup Brenebon Iga
    28-August-2015

    Sup Brenebon Iga

    Rebus iga sapi dengan 1 liter air sampai empuk. Sisihkan. Panaskan minyak ked

    Ayam Goreng Saus Lemon
    31-August-2018

    Ayam Goreng Saus Lemon

    Cara membuat; Lumuri dada ayam dengan air jeruk nipis, garam dan merica bubuk

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.