Singkong Pop

Singkong Pop


Bahan Makanan

  • 100 grams Keju Cheddar, diparut
  • 1 sdt Garam
  • 1 Kilogram Singkong, dikupas
  • 75 grams Susu Kental Manis Indomilk Cokelat
  • 100 grams Meises Cokelat
  • Petunjuk

    1. Potong-potong singkong dan kukus sampai matang. Angkat
    2. Hancurkan singkong kukus yang masih panas bersama garam.
    3. Tambahkan susu kental manis Indomilk, aduk rata.
    4. Ambil 1 sdm adonan, bulatkan. Lakukan hingga adonan habis.
    5. Sebagian gulingkan ke dalam meises cokelat hingga terbalut rata. Sebagian lagi, gulingkan ke dalam keju cheddar parut hingga terbalut rata.
    6. Siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Singkong adalah sumber vitamin C (memenuhi sekitar 50 % kebutuhan harian orang dewasa) dan asam folat (memenuhi 14 % kebutuhan harian orang dewasa). Vitamin C sangat dibutuhkan untuk meningkatkan imunitas, sedangkan asam folat membantu mengurangi komplikasi pada ibu hamil.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Fu Yung Hai Hoki
    16-February-2015

    Fu Yung Hai Hoki

    Kocok lepas telur, campurkan dengan bahan lainnya (kecuali minyak goreng), adu

    Salad Buah
    31-August-2018

    Salad Buah

    Ikan Panggang Bumbu Kuning
    15-December-2015

    Ikan Panggang Bumbu Kuning

    Lumuri ikan dengan air jeruk nipis, diamkan 15 menit. Cuci bersih. Sisihkan.

    Sop Misoa Oyong
    26-November-2017

    Sop Misoa Oyong

    Rebus ayam hingga empuk. Didihkan kembali air rebusan ayam, taburi Bumbu Raci

    Mie Sarang Burung Daging Sapi Saus Pedas
    04-November-2014

    Mie Sarang Burung Daging Sapi Saus Pedas

    Cara Membuat Mie : Aduk seluruh bahan mie sampai rata dan berpasir Istirahat

    Kastengel Jagung Keping
    02-May-2018

    Kastengel Jagung Keping

    Masukkan Orchid Butter dan garam ke dalam wadah, kocok kurang lebih 2 menit hi

    Es Selendang Mayang
    01-July-2014

    Es Selendang Mayang

    Campur tepung beras, sagu aren, garam,air dan pasta pandan, masak letakkan ado

    Soto Padang
    11-July-2016

    Soto Padang

    Didihkan air, masukkan daging sapi, masak sampai daging sapi matang dan lunak.

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Brownies Cokelat Keju
    14-March-2018

    Brownies Cokelat Keju

    Siapkan loyang brownies ukuran 23x20 cm, lapisi dengan kertas roti dan oles de

    Wedang Ronde Susu
    11-April-2018

    Wedang Ronde Susu

    Isi: Goreng kacanag tanah hingga matang, angkat, tiriskan. Selagi kacang masih h

    Oatmeal Muffin
    11-July-2016

    Oatmeal Muffin

    Panaskan susu UHT Putih Tawar Fullcream Indomilk, angkat dan tuang ke dalam ma

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.