Agar-Agar Cocopandan dan Kelapa Muda

Agar-Agar Cocopandan dan Kelapa Muda


Bahan Makanan

  • 1 butir Telur Ayam
  • 100 grams Buah Kelapa, muda, keruk kasar
  • 375 mililiter Air, bahan adonan merah
  • 1/4 sdt Garam, bahan saus santan
  • 100 grams Gula Pasir
  • 1/2 bungkus Agar-agar, putih
  • 200 mililiter Santan Kelapa, kental, bahan saus santan
  • 1 lembar Daun Pandan, bahan saus santan
  • 80 mililiter Sirup Indofood FREISS Cocopandan, bahan adonan merah
  • Produk Terkait

     Freiss

    Freiss

    Petunjuk

    1. Adonan kelapa muda : masak santan, gula, agar-agar sampai mendidih. Kemudian masukkan telur kocok dan kelapa muda. Setelah itu masukkan ke dalam cetakan dan dinginkan.
    2. Adonan merah : masak Indofood Freiss Cocopandan air dan agar-agar putih sampai mendidih.
    3. Saus santan : masak semua bahan saus santan sampai mendidih.
    4. Siapkan mangkok atau gelas volume 200 ml.
    5. Tuang 1 sayur ( sekitar 50 ml ) adonan merah. Keruk sebagian adonan kelapa dengan sendok kemudian taruh di atas adonan merah. Setelah itu beri kerukan adonan kelapa muda di atasnya. Lakukan sampai wadah cetakkan penuh.
    6. Keluarkan puding di atas piring dan hidangkan dengan saos santan.

    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Es Buah Susu
    10-July-2018

    Es Buah Susu

    Siapkan gelas saji, tuang Sirop Freiss Rasa Melon di dasar gelas. Tuang perla

    Sup Buah Tropikal
    04-May-2018

    Sup Buah Tropikal

    Masukkan potongan buah dalam wadah besar, tuang air, tambahkan sirop gula, sir

    Sorbet Mangga
    17-July-2014

    Sorbet Mangga

    Masak semua bahan di atas sampai mendidih, lalu dinginkan. Masukkan adonan ke

    Pisang Goreng Sambal Roa
    23-September-2016

    Pisang Goreng Sambal Roa

    Pisang Goreng: Campur tepung terigu Kunci Biru dengan gula pasir dan garam. Tu

    Roti Bakar Saus Alpukat
    03-September-2015

    Roti Bakar Saus Alpukat

    Saus alpukat: Belah alpukat menjadi dua bagian, buang biji, lalu ambil dagingn

    Puding Roti Pisang Cokelat
    07-February-2017

    Puding Roti Pisang Cokelat

    Potong roti tawar bentuk kotak. Campur susu UHT putih tawar Indomilk dengan te

    Promina Puding Stroberi
    07-September-2018

    Promina Puding Stroberi

    Cara membuat: Larutkan bubuk Puding Promina dengan air mendidih sambil aduk-adu

    Pisang Saus Santan
    04-May-2018

    Pisang Saus Santan

    Rebus pisang bersama air, garam, gula dan Sirop Freiss Orange, masak hingga ai

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Ayam Pandan Istimewa
    12-December-2014

    Ayam Pandan Istimewa

    Cuci bersih daging ayam, lalu potong ukuran 3x3x1 cm. Lumuri dengan air jeruk

    Soto Betawi
    12-January-2015

    Soto Betawi

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu halus, daun salam, kayu ma

    Sweet Carnival Ice ala Hanis Sagara
    11-June-2018

    Sweet Carnival Ice ala Hanis Sagara

    Masukkan Indomilk UHT ke dalam freezer, hingga sedikit membeku Buka kemasan U

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.