Cah Kailan

Cah Kailan


Bahan Makanan

  • 3 siung Bawang Putih, cincang
  • 50 mililiter Air
  • 1/4 sdt Garam
  • 1/2 sdt Lada, bubuk
  • 1/2 sdt Minyak Wijen
  • 1 cm Jahe, iris batang korek api
  • 1 sdm Maggi Saus Tiram
  • 2 sdm Minyak Sawit
  • 300 grams Kailan, potong-potong
  • Petunjuk

    1. Panaskan minyak goreng, tumis bawang putih dan jahe hingga harum.
    2. Masukkan kailan, tumis sebentar hingga agak layu.
    3. Tambahkan kaldu/air, saus tiram, minyak wijen, garam, dan merica bubuk.
    4. Aduk rata, segera angkat. Sajikan hangat.

    Tips

    Air dapat diganti dengan kaldu.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Sop Misoa Oyong
    26-November-2017

    Sop Misoa Oyong

    Rebus ayam hingga empuk. Didihkan kembali air rebusan ayam, taburi Bumbu Raci

    Sayur Asem Daging Sapi
    21-June-2016

    Sayur Asem Daging Sapi

    Rebus daging bersama air sampai lunak.Masukkan bumbu yang sudah dihaluskan, daun

    Tahu Mi Campur Lamongan
    17-July-2014

    Tahu Mi Campur Lamongan

    Kuah : Rebus air, daging iga, salam, serai lengkuas, dan jahe hingga daging emp

    Lodeh Kikil
    22-February-2017

    Lodeh Kikil

    Didihkan air, rebus kikil hingga matang. Angkat, lalu potong-potong. Sisihkan.

    Cap Cay Goreng Istimewa
    28-March-2014

    Cap Cay Goreng Istimewa

    Tumis bawang putih hingga harum. Masukkan daging ayam dan bakso, aduk-aduk hi

    Tumis Teri Daun Pepaya
    22-March-2014

    Tumis Teri Daun Pepaya

    Rebus daun pepaya hingga empuk, lalu angkat dan tiriskanPanaskan minyak goreng,

    Singkong Kuah Santan Legit
    09-June-2016

    Singkong Kuah Santan Legit

    Rebus singkong bersama gula merah, gula pasir, garam, daun pandan, susu kental m

    Perkedel Bayam
    10-September-2015

    Perkedel Bayam

    Potong kentang menjadi 4 bagian, goreng sampai matang Siram bayam dengan air

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Nanas Panggang
    20-March-2014

    Nanas Panggang

    Saus karamel : panaskan gula pasir dengan api kecil hingga gula meleleh dan ke

    Sup Bihun Kuah Ayam Udang
    25-May-2015

    Sup Bihun Kuah Ayam Udang

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang putih, bawang merah, dan

    Mie Ayam Bakso
    15-April-2015

    Mie Ayam Bakso

    Minyak Ayam: Panaskan minyak goreng Bimoli, masukkan kulit ayam, masak hingga ku

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.