Balado Udang Pete ala Ibu Rosnely - Cinere

Balado Udang Pete ala Ibu Rosnely - Cinere


Bahan Makanan

  • 250 gram Udang, ukuran sedang, kupas kulitnya
  • 200 D Cabai Merah Keriting
  • 8 siung Bawang Merah
  • 6 siung Bawang Putih
  • 1 papan Pete, kupas dan belah 2
  • 1 buat Tomat
  • 1 buah Tomat
  • 2 lembar Daun Jeruk
  • 2 buah Kentang, potong dadu
  • 1 sdt Gula Pasir, secukupnya
  • 1 sdt Garam, secukupnya
  • Petunjuk

    Ulek kasar cabai merah, bawang merah, bawang putih, tomat 
    Tumis sampai harum 
    Masukkan daun jeruk 
    Tambahkan gula dan garam 
    Goreng kentang dan tiriskan 
    Masukkan pete dan kentang ke dalam sambal balado, aduk 2 menit di api ukuran sedang, lalu masukkan udang aduk 1 menit dengan api besar. 
    Sajikan. 


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Spaghetti Siram Tuna
    20-March-2014

    Spaghetti Siram Tuna

    Rebus spaghetti sesuai petunjuk pada kemasan. Tumis daging ikan tuna dan jahe

    Bubur Manado
    11-August-2015

    Bubur Manado

    Masak air hingga mendidih dan masukkan beras bersama daun salam.Setelah setengah

    Balado Terung Pedas
    22-October-2014

    Balado Terung Pedas

    Panaskan minyak goreng dalam wajan, goreng terong hingga setengah matang namun

    Chicken Teriyaki with Sesame
    20-March-2014

    Chicken Teriyaki with Sesame

    Campur soy sauce, sake, gula pasir aduk rata. Masukkan ayam, diamkan 30 menit.

    Adon-adon Coro
    10-April-2018

    Adon-adon Coro

    Rebus gula merah, air, jahe, kayumanis dan merica di atas api sedang hingga arom

    Es Teler Kelapa Muda
    04-May-2018

    Es Teler Kelapa Muda

    Sirop pandan: Campur air, gula dan daun pandan, masak di atas api sedang hingg

    Roti Sisir Premium
    07-December-2020

    Roti Sisir Premium

      Cara Pembuatan : Roti Siapkan 3 buah loyang roti sisir ukuran 22x12x

    Ayam Kecap Bumbu Pedas
    27-March-2014

    Ayam Kecap Bumbu Pedas

    Bersihkan daging ayam lalu lumuri dengan garam dan air jeruk nipis, diamk

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Tumis Tahu Paprika
    26-November-2015

    Tumis Tahu Paprika

    Panaskan minyak goreng Bimoli Spesial, lalu goreng tahu sampai matang. Angkat

    Tahu Guling Yogyakarta
    22-November-2016

    Tahu Guling Yogyakarta

    Kuah: Didihkan air, masukkan bawang putih, dan cabai rawit. Tambahkan daun jer

    Ayam Goreng Wijen
    11-May-2015

    Ayam Goreng Wijen

    Cuci bersih sayap ayam dan rendam dalam air perasan jeruk nipis selama 15 meni

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.