Bola-bola Daging

Bola-bola Daging


Bahan Makanan

  • 350 grams Daging Sapi Giling, untuk bahan isi
  • 120 grams Bawang Putih, untuk bahan isi
  • 1 ikat Daun Bawang, untuk bahan isi
  • 100 grams Bawang Bombay, untuk bahan isi
  • 1 butir Telur Ayam
  • 55 grams Margarin, cairkan
  • 1 sdt Garam, untuk bahan isi
  • 150 grams Tepung Terigu
  • 75 grams Tepung Beras
  • 2 buah Bawang Merah, untuk bahan isi
  • 1 bungkus Bumbu Kari, instan, untuk bahan isi
  • Produk Terkait

     Segitiga Biru

    Segitiga Biru

     Palmia Serbaguna

    Palmia Serbaguna

    Petunjuk

    1. Buatlah bola-bola pada malam sebelumnya dengan mencampurkan Tepung Terigu Bogasari, tepung beras, margarin cair, dan 3 sendok telur (simpan sisa telur di kulkas untuk esok pagi).
    2. Buat menjadi adonan bola-bola rendam di minyak semalaman.
    3. Buatlah bahan isi dengan mencampur daging cincang (boleh cumi, udang, ayam) daun bawang 1 ikat di iris kecil-kecil, bawang bombay cincang halus bumbu kari,  bawang putih 2 buah bawang merah 2 buah telur yg tadi malam garam 1 sendok teh.
    4. Tumis semua bahan isi letakkan di piring.
    5. Pipihkan adonan yg sudah direndam semalan di minyak sapai tipis letakkan di tangan anda dan masukan isinya.
    6. Panaskan 20% margarin 80% minyak goreng di penggorengan.
    7. Celupkan bola bola daging yang sudah dibuat ke penggorengan.
    8. Tambahkan saus teriyaki sebagai pelengkap.

    Tips

    Sisa telur dari bahan bola dapat digunakan untuk membantu membuat bahan isi-an.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Cinnamon Roll
    22-March-2014

    Cinnamon Roll

    Aduk semua bahan sampai kalisBiarkan adonan difermentasi 2 jamAdonan ditimbang d

    Kroket Isi Telur
    05-August-2014

    Kroket Isi Telur

    Kupas telur ayam rebus, potong-potong. Sisihkan. Panaskan margarin, masukkan t

    Bihun Goreng Racik Spesial
    06-May-2014

    Bihun Goreng Racik Spesial

    Panaskan minyak, tumis bawang putih hingga harum.Masukkan telur, orak-arik.Masuk

    Cordon Bleu Mie
    23-March-2014

    Cordon Bleu Mie

    Ayam dipukul-pukul dengan pukulan daging hingga agak pipih, bumbui dengan meri

    Cupcake Greentea Indomilk
    14-March-2018

    Cupcake Greentea Indomilk

    Kocok Royal Palmia Margarin hingga bewarna agak pucat. Masukkan gula pasir, va

    Lumpur Ubi Ungu Keju
    05-August-2014

    Lumpur Ubi Ungu Keju

    Blender ubi ungu, telur, dan gula pasir,garam. dan sebagian santan. Pindahkan

    Milky Cheese Cookies
    08-May-2018

    Milky Cheese Cookies

    Kocok Royal Palmia Margarin dan gula halus dengan mixer hingga lembut. Tambahk

    Bakwan Mie
    22-March-2014

    Bakwan Mie

    Masukkan wortel, toge, kol, udang dan Mie Telur Cap 3 Ayam aduk rata, tambahka

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Gurami Asam Manis
    03-February-2015

    Gurami Asam Manis

    Buat sayat daging gurami (buat fillet), cuci bersih. Potong-potong fillet gura

    Cake Pisang Kurma
    06-July-2018

    Cake Pisang Kurma

    Menggunakan mikser, kocok Royal Palmia Margarin, gula pasir, gula palem, dan g

    Bakwan Jagung
    13-March-2015

    Bakwan Jagung

    Haluskan bawang putih, bawang merah, temu kunci, merica, dan 250 gr jagung man

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.