Fusilli Ayam Nanas

Fusilli Ayam Nanas


Bahan Makanan

  • 3 siung Bawang Putih, dimemarkan
  • 1 sdt Peterseli, yang sudah dicincang
  • 200 grams Fusilli La Fonte, La Fonte
  • 200 grams Daging Ayam, dipotong ukuran 3x3 cm
  • 2 sdm Happy Soya Oil
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Rebus Fusilli La Fonte hingga matang sedang (al dente). Angkat dan tiriskan. Sisihkan.
    2. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang putih sampai harum.
    3. Masukkan ayam dan nanas, aduk rata.
    4. Bumbui dengan garam, gula  pasir, dan merica bubuk. Aduk rata dan masak sampai ayam matang.
    5. Masukkan fusilli, aduk rata. Taburi dengan peterseli cincang, angkat.
    6. Siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Nanas, buah tropis yang kaya vitamin, mineral, dan enzim ini memiliki sejumlah khasiat bagi kesehatan. Di antaranya menjaga fungsi pencernaan, membantu menurunkan berat badan karena tinggi serat, menguatkan tulang, mengurangi peradangan, mencegah kanker, dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Sayap Ayam Bumbu Rujak Saus Tartar
    19-January-2015

    Sayap Ayam Bumbu Rujak Saus Tartar

    Lumuri ayam dengan garam dan air jeruk nipis. Diamkan 15 menit, bilas dengan a

    Sayap Ayam Madu Mozzarella
    11-July-2018

    Sayap Ayam Madu Mozzarella

    Lumuri ayam dengan semua bumbu hingga merata. Simpan dalam lemari es selama 3

    Ayam Panggang Citrus
    16-March-2015

    Ayam Panggang Citrus

    Panaskan oven pada suhu 200°Celcius. Bubuhi ayam dengan paprika bubuk, ga

    Ayam Panggang Lada Hitam
    12-December-2014

    Ayam Panggang Lada Hitam

    Cuci bersih ayam, lumuri dengan air jeruk lemon, biarkan selama 20 menit, bila

    Ayam Bakar Taliwang
    22-February-2017

    Ayam Bakar Taliwang

    Bagi ayam menjadi empat bagian. Lumuri ayam dengan garam dan air jeruk nipis s

    Ayam Fillet Balut Oatmeal
    02-September-2016

    Ayam Fillet Balut Oatmeal

    Belah daging dada ayam menjadi 2 bagian setebal 1 cm. Lumuri dengan garam, mer

    Ayam Tumbuk Pedas
    15-June-2015

    Ayam Tumbuk Pedas

    Pukul-pukul daging ayam dengan pemukul daging hingga pipih dan melebar. Lumuri

    Ayam Panggang Peking
    15-June-2015

    Ayam Panggang Peking

    Cuci bersih daging ayam dan lumuri dengan air jeruk nipis bagian luar dan dala

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Tumis Pepaya Muda Ampela Ayam
    02-July-2014

    Tumis Pepaya Muda Ampela Ayam

    Panaskan minyak. Tumis bawang putih, bawang merah, cabai merah besar, cabai hi

    Puding Sutra Coklat
    06-July-2018

    Puding Sutra Coklat

    Campurkan semua bahan ke dalam panci, aduk rata. Masak di atas api sedang hing

    Avocado Silky Pudding
    17-July-2020

    Avocado Silky Pudding

    ?Cara Pembuatan : ? 1. Campurkan semua bahan A ke dalam panci stainless, aduk r

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.