Ikan Pari Sambal Bajak

Ikan Pari Sambal Bajak


Bahan Makanan

  • 5 siung Bawang Putih
  • 2 buah Tomat
  • 1 sdt Gula Pasir
  • 7 siung Bawang Merah
  • 1 sdt Terasi, dibakar
  • 1/2 sdt Bumbu Penyedap indofood Rasa Ayam Kampung
  • 2 buah Cabai Merah Besar
  • 300 mililiter Minyak Goreng Bimoli
  • 3 sdm Happy Soya Oil
  • 400 grams Ikan Pari Asap, dipotong 4 bagian
  • 10 buah Cabai Rawit Merah
  • Produk Terkait

     Bimoli

    Bimoli

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Panaskan minyak goreng Bimoli, goreng ikan pari asap sampai matang.
    2. Angkat dan tiriskan. Sisihkan.
    3. Goreng bawang merah, bawang putih, cabe rawit, cabe merah besar dan tomat sampai layu. Angkat.
    4. Haluskan bersama terasi, Bumbu Penyedap Indofood rasa Ayam Kampung, garam dan gula.
    5. Panaskan happy soya oil, tumis sambal sampai harum, masukkan ikan pari, aduk rata.
    6. Angkat dan siap di sajikan.

    Info Nutrisi

    Ikan pari asap menyumbangkan protein sebanyak 27-40% dan lemak yang relatif rendah yaitu 2,5-6 %. Aroma dan rasa khas pada ikan pari asap ditimbulkan dari fenol yang diperoleh saat proses penggaraman dan pengasapan.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Prawn Mee
    21-October-2014

    Prawn Mee

    Kaldu: Siapkan panci besar, masukkan seluruh bahan untuk membuat kaldu. Masak de

    Salted Egg Yolk Prawn
    30-January-2018

    Salted Egg Yolk Prawn

    Udang Goreng: Lumuri udang dengan garam dan merica bubuk. Balut dengan oat hi

    Sup Asam Pedas Thailand
    20-October-2015

    Sup Asam Pedas Thailand

    Rendam udang, cumi, dan ikan dengan ½ sdm air jeruk lemon. Diamkan selama 10 men

    Bakwan Udang Misoa
    09-May-2018

    Bakwan Udang Misoa

    Campur telur dan santan, aduk rata. Tambahkan Tepung Lencana Merah, bawang mer

    Sweet Calamary Stir Fry
    14-November-2014

    Sweet Calamary Stir Fry

    Lumuri cumi-cumi dengan air jeruk nipis. Diamkan 5 menit dan cuci bersih kemba

    Calamari Siram Saus Salsa
    07-April-2016

    Calamari Siram Saus Salsa

    Campur cumi-cumi dengan bawang putih, air jeruk nipis, garam, dan merica bubuk

    Ebi Cream Croquette
    20-March-2014

    Ebi Cream Croquette

    Panaskan Happy Soya Oil. Tumis Bawang Bombay dan Bawang Putih hingga harum.

    Sate Kerang
    22-March-2017

    Sate Kerang

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu yang sudah dihaluskan, daun

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Lontong Isi Sayuran
    22-March-2017

    Lontong Isi Sayuran

    Masukkan beras, air, garam, gula pasir, daun salam, dan serai dalam rice cooke

    Es Manisan Kelapa Jeruk
    04-May-2018

    Es Manisan Kelapa Jeruk

    Agar-agar: Campur semua bahan hingga rata. Panaskan di atas api hingga mendidi

    Tropical Island Fruit Salad
    20-March-2014

    Tropical Island Fruit Salad

    Belah buah naga masing-masing menjadi 2 bagian. Keruk perlahan daging buahnya

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.