Kari Tuna Tanpa Santan

Kari Tuna Tanpa Santan


Bahan Makanan

  • 3 siung Bawang Putih, cincang
  • 50 grams Bawang Bombay, cincang
  • 500 mililiter Air
  • 1/2 sdt Garam
  • 1/2 sdt Lada Hitam / Merica Hitam, bubuk
  • 15 grams Saus Tomat Indofood
  • 3 sdm Minyak Kedelai
  • 1 sdm Air Jeruk Nipis
  • 5 butir Cengkeh
  • 1/2 butir Pala
  • 2 buah Pekak
  • 1 sdm Bumbu Kari, bubuk
  • 5 lembar Daun Kari
  • 75 grams Yogurt Tawar / Yogurt Yunani
  • 400 grams Ikan Tuna
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

     Saus Tomat Indofood

    Saus Tomat Indofood

    Petunjuk

    1. Lumuri potongan fillet tuna dengan air jeruk nipis. Sisihkan.
    2. Panaskan minyak kedelai, tumis bawang bombai, bawang putih, cengkih, pala, pekak, bumbu kari,dan daun kari hingga harum.
    3. Tambahkan air, didihkan. Masukkan fillet tuna, saus tomat Indofood, merica hitam, dan garam. Masak hingga ikan matang. Angkat.
    4. Segera tambahkan yoghurt tawar, aduk rata.
    5. Sajikan kari ikan selagi hangat dengan roti jala.

    Info Nutrisi

    Tuna dan ikan laut lainnya memiliki kandungan omega 3 yang lebih tinggi dibanding ikan air tawar. Selain itu, kari ini juga lebih sehat karena santan kental diganti dengan yoghurt yang kaya bakteri ‘baik’.


    Tips

    Tuna dan ikan laut lainnya memiliki kandungan omega 3 yang lebih tinggi dibanding ikan air tawar. Selain itu, kari ini juga lebih sehat karena santan kental diganti dengan yoghurt yang kaya bakteri ‘baik’.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Sate Lilit Bali
    15-December-2015

    Sate Lilit Bali

    Cara membuat: Panaskan Bimoli Spesial, tumis bumbu halus sampai harum. Angkat

    Pangsit Goreng Tenggiri
    20-October-2016

    Pangsit Goreng Tenggiri

    Campur daging ikan tenggiri, bawang putih, Bumbu Penyedap Indofood rasa Ayam K

    Tim Salmon Jahe
    25-October-2016

    Tim Salmon Jahe

    Lumuri ikan salmon dengan garam, merica bubuk, dan air jeruk lemon. Diamkan se

    Gurami Asam Manis
    03-February-2015

    Gurami Asam Manis

    Buat sayat daging gurami (buat fillet), cuci bersih. Potong-potong fillet gura

    Ikan Mujair Masak Tausi
    15-November-2016

    Ikan Mujair Masak Tausi

    Lumuri ikan mujair dengan garam dan air jeruk nipis, diamkan 10 menit. Panask

    Pepes Ikan Mas Duri Lunak
    07-August-2014

    Pepes Ikan Mas Duri Lunak

    Bersihkan ikan mas, buang isi perut, insang, dan sisiknya. Cuci bersih dan tiris

    Sambal Ikan Peda
    22-February-2017

    Sambal Ikan Peda

    Panaskan minyak goreng Bimoli, goreng ikan asin peda sampai matang, angkat dan

    Panada Azzam
    02-October-2014

    Panada Azzam

    Cara membuat adonan kulit: Larutkan gula pasir bersama susu/air. Masukkan te

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Bakpao Tuna
    05-August-2014

    Bakpao Tuna

    Cara membuat isian : Masukkan semua bahan A ke dalam mangkuk mixer, aduk rata.C

    Bakso Goreng Ayam
    16-June-2014

    Bakso Goreng Ayam

    Ambil wadah, lalu campurkan paha ayam, bawang putih, garam, merica bubuk, Bumb

    Ketupat Sayur Tauco
    11-June-2018

    Ketupat Sayur Tauco

    Panaskan Minyak Bimoli, tumis bawang merah, bawang putih hingga harum. Masukka

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.