Sup Miso Bola Tahu

Sup Miso Bola Tahu


Bahan Makanan

  • 100 grams Ayam Daging, Cincang (Bahan bola tahu)
  • 2 siung Bawang Putih, Goreng dan haluskan (Bahan bola tahu)
  • 1 buah Wortel, Potong dadu (Bahan bola tahu)
  • 2 buah Putih Telur, Kocok lepas (Bahan bola tahu)
  • 1 sdm Tepung Maizena, Bahan bola tahu
  • 1 ikat Kailan, Siangi
  • 1 sdt Margarine- Royal Palmia, Bahan bola tahu
  • Produk Terkait

     Royal Palmia Margarine

    Royal Palmia Margarine

    Petunjuk

    1. Bola Tahu: Campur semua bahan hingga menyatu, bentuk bola-bola dengan menggunakan 2 buah sendok makan. Didihkan air, rebus hingga tahu mengapung. Angkat.
    2. Kuah: Rebus air dan pasta miso sampai mendidih. Masukkan kailan, garam, gula pasir, dan daun bawang. Masak sampai matang. Tambahkan bola-bola tahu, aduk sebentar. Angkat.
    3. Sajikan selagi hangat.

    Info Nutrisi

    Tahu adalah sumber protein yang baik, terutama untuk penderita rematik gout atau memiliki kadar asam urat yang tinggi. Selain itu, tahu juga mengandung isoflavon yang bermanfaat dalam mengurangi risiko terkena kanker.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Bakso Ikan Tahu Sutera
    15-June-2014

    Bakso Ikan Tahu Sutera

    Adonan ikan: Campur ikan dengan tumisan bawang putih, putih telur, garam, meri

    Tahu Gejrot
    20-March-2015

    Tahu Gejrot

    Haluskan bawang merah, bawang putih, cabai merah, dan cabai rawit hijau.Didihkan

    Tahu Sutera Panggang
    23-March-2014

    Tahu Sutera Panggang

    Rendam tahu dalam bumbu selama 30 menit. Panaskan Simas Palmia Margarin di at

    Semur Tahu Pedas
    25-April-2016

    Semur Tahu Pedas

    Bumbu: Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang merah, bawang puti

    Tofu Goreng Bihun Renyah
    20-March-2014

    Tofu Goreng Bihun Renyah

    Panaskan minyak goreng Bimoli, lalu goreng bihun hingga mengembang. Angkat dan

    Sapo Tahu
    21-April-2016

    Sapo Tahu

    Panaskan minyak goreng Bimoli, goreng tahu jepang sampai kuning. Angkat. Tiris

    Tahu Tempe Ungkep Kalasan
    08-July-2015

    Tahu Tempe Ungkep Kalasan

    Ungkep: Siapkan panci, lalu masukkan tahu, tempe, bumbu halus, bumbu penyedap

    Tahu Bulat Isi Telur Puyuh
    22-February-2017

    Tahu Bulat Isi Telur Puyuh

    Hancurkan tahu, lalu peras hingga berkurang airnya. Campur tahu, bawang putih

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Kroket Nasi Isi Daging Bolognese
    14-April-2015

    Kroket Nasi Isi Daging Bolognese

    Kroket Nasi: Dalam panci, lelehkan margarin Palmia, masukkan beras, aduk-aduk

    Linguini Tumis Bayam
    19-January-2015

    Linguini Tumis Bayam

    Didihkan air, tambahkan minyak zaitun dan 1 sdt garam. Masukkan linguini, masa

    Rainbow Chiffon Cake
    12-January-2015

    Rainbow Chiffon Cake

    Untuk Bahan A, Kocok putih telur sampai sampai berbusa masukkan gula castor, k

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.