Sus Kering Gurih

Sus Kering Gurih


Bahan Makanan

  • 100 grams Telur Ayam
  • 250 mililiter Air
  • 5 grams Kaldu Daging Ayam, Bubuk
  • 75 grams Tepung Terigu
  • 3 grams Baking Powder
  • 5 grams Bawang Goreng
  • 50 grams Tepung Hunkwe
  • 100 grams Margarine- Royal Palmia
  • Produk Terkait

     Royal Palmia Margarine

    Royal Palmia Margarine

    Petunjuk

    1. Rebus air, margarin Royal Palmia, dan kaldu sampai mendidih.
    2. Masukkan tepung terigu Segitiga Biru sambil terus diaduk sampai rata. Angkat dan dinginkan.
    3. Ayak hunkue dan baking powder, lalu masukkan ke adonan di atas dan aduk rata.
    4. Masukkan telur (satu per satu) dan bawang goreng sambil terus diaduk sampai rata.
    5. Masukkan adonan ke dalam piping bag. Semprotkan pada loyang yang telah dioles dengan shortening putih.
    6. Panggang di oven pada suhu 190°C sampai matang.
    7. Angkat, biarkan dingin. Panggang lagi pada suhu 100°C hingga kering (selama ± 30 menit hingga 2 jam).

    Info Nutrisi

    Tepung Hunkwe merupakan jenis tepung sehat yang bebas gluten dan mempunyai kandungan nutrisi yang menyehatkan seperti kalsium, fosfor, magnesium dan mineral.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Cumi Tumis Cabai Hijau ala Ibu Nadia - Jakarta Barat
    02-November-2018

    Cumi Tumis Cabai Hijau ala Ibu Nadia - Jakarta Barat

    Tumis semua bawang sampai harumMasukkan sebagian cabai, lengkuas, daun salam dan

    Ayam Bakar Taliwang
    22-February-2017

    Ayam Bakar Taliwang

    Bagi ayam menjadi empat bagian. Lumuri ayam dengan garam dan air jeruk nipis s

    Pisang Goreng Sambal Roa
    23-September-2016

    Pisang Goreng Sambal Roa

    Pisang Goreng: Campur tepung terigu Kunci Biru dengan gula pasir dan garam. Tu

    Udang Goreng Lautan Api
    11-August-2016

    Udang Goreng Lautan Api

    Buang bagian kepala udang, lalu cuci bersih. Tiriskan. Panaskan minyak kedela

    Tongseng Babat
    09-January-2017

    Tongseng Babat

    Cuci babat hingga bersih. Kemudian, rebus babat hingga empuk. Angkat dan tiris

    Resep Martabak Manis Enaak
    Daging Isi Sayur
    25-December-2017

    Daging Isi Sayur

    Campur daging giling, susu UHT Indomilk Fullcream, telur, merica dan garam hin

    Bubur Jagung
    11-April-2018

    Bubur Jagung

    Masak santan, garam, dan daun pandan hingga mendidih dan aroma daun pandan kel

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Es Dawet Dueto
    10-April-2018

    Es Dawet Dueto

    Campur Dueto Chocochips halus dengan tepung tapioka, garam, dan air. Panaskan

    Melon Coconut Jelly
    04-July-2014

    Melon Coconut Jelly

    Adonan melon : Campur air, agar-agar, Sirup Indofood Melon, jerang di atas ap

    Ayam Panggang Lada Hitam
    12-December-2014

    Ayam Panggang Lada Hitam

    Cuci bersih ayam, lumuri dengan air jeruk lemon, biarkan selama 20 menit, bila

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.