Terik Daging Telur

Terik Daging Telur


Bahan Makanan

  • 500 grams Daging Sapi
  • 5 siung Bawang Putih, bumbu halus
  • 1 sdt Garam, bumbu halus
  • 50 grams Gula Jawa, bumbu halus
  • 7 siung Bawang Merah, bumbu halus
  • 3 lembar Daun Jeruk
  • 3 lembar Daun Salam
  • 1 liter Santan Kelapa
  • 1 cm Lengkuas
  • 1/2 sdt Bumbu Penyedap indofood Rasa Ayam Kampung, bumbu halus
  • 5 buah Kemiri, sangrai, bumbu halus
  • 4 buah Telur Rebus, kupas
  • 1 sdt Ketumbar, bumbu halus
  • 2 sdm Happy Soya Oil
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

     Bumbu Kaldu Indofood

    Bumbu Kaldu Indofood

    Petunjuk

    1. Potong-potong daging sapi, lalu sisihkan.
    2. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, kemudian tumis bumbu yang sudah dihaluskan, daun salam, lengkuas, daun jeruk, dan serai sampai harum.
    3. Masukkan daging sapi, aduk sampai berubah warna.
    4. Masukkan santan, masak sampai daging empuk. Tambahkan telur, masak hingga bumbu meresap.
    5. Angkat dan siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Kombinasi menu berbahan daging sapi dan telur ini memiliki komposisi protein lengkap dan nilai gizi tinggi. Telur juga mengandung kolin (choline), yaitu nutrisi yang termasuk dalam kelompok vitamin B. Nutrisi ini dibutuhkan untuk mengatur metabolisme lemak, mengatur kerja ginjal, hati, dan empedu, serta membantu pertumbuhan janin bagi ibu hamil.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Kue Lumpur Green Tea
    15-November-2016

    Kue Lumpur Green Tea

    Kocok telur dan gula pasir menggunakan pengocok balon (balloon whisk)  sa

    Mie Godog Jawa
    23-March-2014

    Mie Godog Jawa

    Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum dan matang.Tambahkan daun bawang

    Green Tea Rollcake
    29-August-2014

    Green Tea Rollcake

    1. Kocok telur, gula pasir dan SP sampai mengembang. 2. Tambahkan terigu Se

    Corndog With Cheesy Sauce
    14-November-2014

    Corndog With Cheesy Sauce

    Corndog: Campur tepung jagung, tepung terigu Segitiga Biru, garam, merica dan

    Dadar Pizza Topping Sosis
    04-June-2014

    Dadar Pizza Topping Sosis

    Campurkan telur, garam dan merica, kocok hingga rata.Siapkan wajan omelet dengan

    Roti Bakar Srikaya
    08-October-2018

    Roti Bakar Srikaya

    Selai Srikaya: Letakkan 65 gr gula dalam wajan anti lengket,  masak di atas

    Mini Pavlova
    15-December-2015

    Mini Pavlova

    Cara membuatnya: 1. Panaskan oven pada suhu 150°C. 2. Kocok putih telur dengan

    Selat Solo
    10-August-2014

    Selat Solo

    Pukul-pukul daging hingga melebar dan tipis. Rendam dengan bumbu perendam selama

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Es Buah Susu
    10-July-2018

    Es Buah Susu

    Siapkan gelas saji, tuang Sirop Freiss Rasa Melon di dasar gelas. Tuang perla

    Cumi Renyah Telur Asin
    13-March-2018

    Cumi Renyah Telur Asin

    Lumuri cumi-cumi dengan air jeruk nipis, bawang putih, garam, merica dan Bumbu

    Laksa Udang Malaysia
    15-December-2015

    Laksa Udang Malaysia

    Cara membuat: Panaskan Happy Soya Oil, tumis bumbu halus, serai, bunga lawang

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.