Kue Gulung Isi Saus Melon

Kue Gulung Isi Saus Melon


Bahan Makanan

  • 1 butir Telur Ayam
  • 2 grams Garam
  • 25 grams Gula Pasir
  • 125 grams Tepung Terigu Segitiga Biru
  • 25 grams Tepung Maizena
  • 1/2 sdt Ragi Instan / Instant yeast
  • 150 mililiter Sirup Indofood FREISS Melon
  • 1 sdm Margarine- Royal Palmia, Lelehkan
  • 250 mililiter Susu UHT Putih Tawar Fullcream Indomilk
  • Produk Terkait

     Indomilk

    Indomilk

     Freiss

    Freiss

     Segitiga Biru

    Segitiga Biru

     Royal Palmia Margarine

    Royal Palmia Margarine

    Petunjuk

    1. Campur tepung terigu Segitiga Biru, ragi, dan gula pasir kemudian aduk rata.
    2. Tuangi susu UHT Putih Tawar Fullcream Indomilk, aduk hingga rata.
    3. Masukkan telur, mentega Royal Palmia cair, garam, essens pandan. Aduk, diamkan 30 menit.
    4. Saus : Masak sirup Indofood Freiss rasa melon/frambozen dan maizena hingga mengental.
    5. Dadar adonan kulit, isi dengan saus melon atau frambozen.

    Info Nutrisi

    Makan telur dapat membantu menurunkan risiko serangan jantung atau stroke dengan membantu untuk mencegah pembekuan darah. Protein dalam kuning telur tidak hanya berpotensi menghambat agregasi trombosit manusia, tetapi juga memperpanjang waktu yang diperlukan fibrinogen(kandungan protein dalam darah) untuk diubah menjadi fibrin.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Mi Kuah Buntut Goreng
    06-March-2018

    Mi Kuah Buntut Goreng

    Rebus buntut bersama jahe hingga hampir empuk, buang busa yang muncul di permu

    Tumis Buncis Jagung Manis
    04-May-2015

    Tumis Buncis Jagung Manis

    Panaskan minyak goreng Bimoli, lalu tumis cabai merah hingga layu. Masukkan b

    Pancake Toping Es Krim Nangka Nusantara
    13-March-2018

    Pancake Toping Es Krim Nangka Nusantara

    Saus: Campur semua bahan saus dalam panci, panaskan di atas api sedang hingga

    Nugget Sayuran
    30-November-2015

    Nugget Sayuran

    Campur daging ayam, wortel, putih telur, air es, tepung roti, dan semua bahan

    Tongseng Sapi
    08-August-2018

    Tongseng Sapi

    Cara membuat: Lumuri daging dengan air jeruk nipis dan garam . Diamkan selama

    Bebek Goreng Sambal Korek
    12-May-2015

    Bebek Goreng Sambal Korek

    Cuci bersih bebek, kemudian lumuri dengan air perasan jeruk nipis dan 1 sdt ga

    Sup Kambing Kacang Merah
    07-July-2014

    Sup Kambing Kacang Merah

    Rebus daging kambing hingga matang. Panaskan Bimoli Spesial, tumis bumbu halu

    Singkong Kuah Santan Legit
    09-June-2016

    Singkong Kuah Santan Legit

    Rebus singkong bersama gula merah, gula pasir, garam, daun pandan, susu kental m

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Cociolini Sambal Santan
    05-May-2014

    Cociolini Sambal Santan

    Bumbu yang dihaluskan : 4 buah Cabe merah 1 buah Tomat 1 sdt Terasi 3 buah

    Kaki Naga Lilit Bambu
    19-October-2016

    Kaki Naga Lilit Bambu

    Campur daging ikan tenggiri dengan putih telur, air es, bawang putih, gula pas

    Tumis Sukiyaki Paprika
    08-May-2018

    Tumis Sukiyaki Paprika

    Panaskan Minyak Bimoli Spesial, tumis bawang putih hingga harum. Masukkan baw

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.