Pampis Tongkol Pedas

Pampis Tongkol Pedas


Bahan Makanan

  • 3 siung Bawang Putih
  • 3 batang Daun Bawang, Iris halus
  • 1 sdt Garam
  • 7 buah Cabe Merah
  • 5 buah Cabe Rawit
  • 1 sdt Gula Pasir
  • 3 sdm Minyak Kedelai
  • 7 siung Bawang Merah
  • 3 lembar Daun Jeruk, Iris halus
  • 300 grams Ikan Tongkol, dikukus dan disuwir-suwir
  • 2 tangkai Daun Kemangi, Iris halus
  • 2 cm Kunyit
  • 1 lembar Daun Pandan, Iris halus
  • 1 lembar Daun Kunyit, Iris halus
  • 1 cm Jahe
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu halus sampai harum. Masukkan daun jeruk, daun pandan, daun kunyit, daun bawang, dan serai. Tumis sampai harum.
    2. Masukkan tongkol suwir, aduk sampai bumbu merata dan meresap.
    3. Masukkan daun kemangi. Aduk merata. Angkat.
    4. Siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Dari hasil penelitian yang dilakukan Case Western Reserve University, ditemukan bahwa senyawa capsaicin yang terdapat pada membran atau urat putih tempat menempelnya biji cabai mampu menghalau rasa nyeri pada penderita osteoarthritis hingga 33%. Ini berkat sifat analgesik dan antiinflamasinya. Cabai juga merupakan sumber vitamin C dan B yang membanggakan.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Spaghetti Sambal Hijau
    05-December-2017

    Spaghetti Sambal Hijau

    Rebus La Fonte Spaghetti dalam air yang telah diberi 1 sdm Happy Soya Oil hing

    Sop Buntut Surabaya
    18-August-2015

    Sop Buntut Surabaya

    Didihkan air, masukkan daging buntut sapi lalu masak dan setengah matang.Tambahk

    Roti Sisir Premium
    07-December-2020

    Roti Sisir Premium

      Cara Pembuatan : Roti Siapkan 3 buah loyang roti sisir ukuran 22x12x

    Balsamic Green Salad With Chicken
    16-September-2014

    Balsamic Green Salad With Chicken

    Panaskan margarin Royal Palmia hingga lumer, kemudian masukkan potongan dada a

    Soto Betawi
    12-January-2015

    Soto Betawi

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu halus, daun salam, kayu ma

    Tongseng Sapi
    08-August-2016

    Tongseng Sapi

    Panaskan 2 sdm minyak kedelai Happy Soya Oil, lalu tumis bumbu yang sudah diha

    Es Kolak Pisang ala Ibu Indry
    30-June-2014

    Es Kolak Pisang ala Ibu Indry

    Rebus santan,gula,daun pandan dan gram hingga beruap masukkan pisang tanduk d

    Thai Beef Salad
    25-July-2019

    Thai Beef Salad

    Aduk potongan labu dengan bumbu rendaman lalu tumis hingga labu lembut, sisihkan

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Sate Taichan
    19-January-2017

    Sate Taichan

    Potong daging ayam ukuran 2x2 cm,  sisihkan. Campur daging ayam dengan b

    Sambal Roa Khas Manado
    28-December-2016

    Sambal Roa Khas Manado

    Kelupas kulit roa, dan pisahkan durinya. Hancurkan daging ikan roa dengan meng

    Cah Kangkung Tauco
    09-June-2016

    Cah Kangkung Tauco

    Siangi kangkung dan cuci bersih, sisihkan. Panaskan minyak kedelai Happy Soya

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.